DESAIN JARINGAN BACKBONE KABEL OPTIK PADA PROVINSI KALIMANTAN TENGAH MENGGUNAKAN TEKNOLOGI DWDM OTN
DOI:
https://doi.org/10.59637/jsti.v21i01.405Keywords:
Jaringan backbone, DWDM OTN, OLA, Provinsi Kalimantan Tengah, Optical Link Power Budget (OLPB)Abstract
Pada perancangan jaringan backbone provinsi Kalimantan Tengah menggunakan perangkat Dense Wavelength Division Multiplexing (DWDM) dan Optical Transport Network (OTN) yang mencakup 14 kabupaten kota yang terdiri dari 31 segment dimana dari 31 segment terdiri dari 14 site DWDM OTN dan 11 site Optical Land Amplifier (OLA). Dari hasil desain dan simulasi jaringan backbone, didapatkan bahwa nilai dari Optical Link Power Budget (OLPB) < 50 dBm dimana nilai tersebut adalah nilai ideal didalam penggelaran jaringan backbone DWDM OTN, serta kisaran dari Optical Signal Noise Ratio (OSNR) berkisar antara 20 dBm < OSNR < 40 dBm, yang merupakan nilai ideal dari OSNR, serta memiliki nilai Optical Rise Time Budget (ORTB) < 60 ps, dan juga memiliki sistem segment margin > 7 dB.
Kata Kunci: Jaringan backbone, DWDM OTN, OLA, Provinsi Kalimantan Tengah, Optical Link Power Budget (OLPB), Optical Signal Noise Ratio (OSNR), Optical Rise Time Budget (ORTB)
ABSTRACT
In designing the Central Kalimantan Network backbone province, it uses Dense Wavelength Division Multiplexing (DWDM) and Optical Transport Network (OTN) which cover 14 city districts consisting of 14 segments of 14 DWDM OTN and 11 Optical Land Amplifier (OLA) sites. From the design and backbone network simulation results, it was found that the value of Optical Link Power Budget (OLPB) < 50 dBm, where this is an ideal value for deploying a DWDM OTN backbone network, and the range of values for Optical Signal Noise Ratio (OSNR) ranges from 20 dBm < OSNR < 40, and also have an ideal Optical Rise Time Budget (ORTB) value < 60 ps dBm, which is the ideal value of OSNR, and also has a margin segment system > 7 dB
Keywords: Optical Network Backbone, DWDM OTN, OLA, Central Kalimantan Province, Optical Link Power Budget (OLPB), Optical Signal Noise Ratio (OSNR), Optical Rise Time Budget (ORTB