PERANCANGAN SISTEM KENDALI MOTOR PENGGERAK ARAH PANTAU KAMERA CCTV MENGGUNAKAN ANDROID BERBASIS NODEMCU
Keywords:
Kendali, NodeMCU, AndroidAbstract
ABSTRAK
Telah dirancang alat sistem kendali arah pantau kamera CCTV berbasis NodeMCU. Dimana arah pantau kamera CCTV dapat digerakkan kearah tertentu menggunakan Hp Android. Penelitian sistem pengendali arah pantau kamera CCTV berbasis NodeMCU pada umumnya masih minim.
Alat yang dirancang bangun menggunakan modul NodeMCU sebagai CPU dan Wi-Fi motor servo sebagai penggerak arah pantau CCTV, penguat penggerak untuk memperkuat sinyal bit yang diberikan NodeMCU supaya dapat menggerakkan motor servo.
Hasil perancangan sudah dapat menggerakkan arah pantau kamera CCTV 1800 secara horizontal dan 900 secara vertikal dikendalikan dari Hp Android.
Downloads
Published
2023-01-28
Issue
Section
##section.default.title##